Panduan mendaftarkan Blogger ke Google Console

SEO adalah strategi, teknik dan taktik optimasi situs web untuk mendapatkan dan/atau meningkatkan trafik organik dari mesin pencari.

Praktisnya semakin besar, tinggi, dan banyak pengunjung yang datang ke situs web kamu; secara tidak langsung akan mempengaruhi Domain Authority (DA) dan Page Authority (PA).

Arti dan makna Trafik Organik, -- disebut juga Organic Traffic adalah pengunjung yang datang langsung dari Google (berdasarkan kueri yang dicari) menuju blog kamu; bukan dari aplikasi sosial media seperti Facebook, Twitter, Instagram, dan aplikasi lainnya.

Jika nilai atau persentase DA dan PA dari suatu situs web sudah tinggi, nilai jualnya menjadi mahal.

Dari tinggi dan rendahnya nilai Domain Authority (DA) dan Page Authority (PA) itu pula, dapat disimpulkan apakah situs web kamu sudah cukup kuat untuk bersaing di halaman pertama Google atau tidak.

Jadi, seberapa penting tutorial pada artikel ini? Penting sekali, dan ini wajib dilakukan oleh blogger mana pun.

Di bawah ini kami akan menjelaskan tutorial cara daftar blog ke Google Console lengkap dengan gambar tutorialnya.

Mendaftarkan blog atau situs ke Google Console merupakan dasar-dasar SEO yang harus diimplementasikan oleh blogger mana pun apabila ingin situsnya dikunjungi oleh banyak orang.


1. Masuk ke Google Console

2. Buka blog dan copy alamat home blog kita


3. Balik k google console

4. Di kolom kiri atas klik dan telusuri ke bawah pilih +Add property


5. Masukan link blog kita bagian (bagian kanan untuk blog, bagian kiri untuk domain web)

karena ini tutorial untuk blog, maka masukan pada kolom blog


6. Apabila sudah benar maka akan keluar kolom seperti gambar


7. Untuk melihat hasil nya go to property



8. Done





Comments